Kanal

Network

Logo sinaracehbaru.com
TERKONEKSI BERSAMA KAMI
sinaracehbaru.com Facebook
sinaracehbaru.com Twitter
sinaracehbaru.com Instagram
sinaracehbaru.com YouTube
Android Icon iOS Icon
Copyright © 2025 sinaracehbaru.com
Allright Reserved

PT.Bir Ali Tour and Travel Berangkatkan 49 Jama’ah Umroh Ke Mekkah

Oleh
Minggu, 19 Januari 2025 - 17:34 WIB

Kota Langsa – Sinar Aceh Baru
PT.Bir Ali Tour and Travel kembali memberangkatkan 49 Jamaah Umroh Kloter 43 Gelombang Ke 3 Program awal tahun 2025, Minggu 19-01-2025.

Pimpinan Cabang Langsa PT.Bir Ali Tour and Travel Hj.Fitriani Abdullah mengatakan “untuk keberangkatan calon Jama’ah Umroh di awal tahun 2025 ini merupakan gelombang yang ke 3 yang diberangkatkan oleh PT.Bir Ali Tour and Travel”, ujarnya

“Rombongan Jama’ah Umroh kali ini keberangkatan dari Kota Langsa di ikuti oleh rombongan yang berasal dari Daerah Aceh lainnya, Sumatera Utara dan Dari Lampung, hari ini Minggu (19/1) Satu Bus simPATI Star tambah 6 mobil pribadi berangkat dari Langsa menuju ke Bandara Udara Kuala Namu dan sampai disana akan bergabung dengan Jama’ah Umroh dari Medan dan dari lampung”, tutur Kacab PT.Bir Ali Tour and Travel Kota Langsa Fitriani Abdullah.

Sebelum pelepasan menuju Baitullah Direktur Utama PT.Bir Ali H.Samsul Bahri, SE, M.Ph yang diwakili oleh Kacab Langsa Fitriani Abdullah kepada wartawan menyebutkan, hari ini PT. Bir Ali Tour and Travel kembali memberangkat 49 Jamaah Umroh yang berasal dari Daerah Aceh, Sumatera dan Daerah Lampung selama 16 hari yang diketuai oleh Hj.Niralisma Zirwita, SE istri dari Direktur PT. Bir Ali Tour and Travel.

Dikatakan, Kloter 43 ini, akan bertolak dari Kota Langsa menuju Bandara International Kuala Namu Medan pada Hari ini (Minggu-red) dan diistirahatkan di hotel transit di Bandara Kuala Namu Medan dan Senin siang Take Off menuju Arab Saudi dengan menggunakan pesawat Saudia Air Line.

“Rombongan Jama’ah Umroh berjumlah 49 orang yang berasal dari Aceh, Sumatera Utara dan Daerah Lampung dan Insya Allah besok (Senin red) Take off dari Bandara Internasional Kuala Namu dan akan disambut oleh Direktur PT.Bir Ali Tour and Travel Ustad Samsul Bahri yang sudah menunggu kedatangan rombongan Jama’ah Umroh di Air Port Jeddah Arab Saudi.” terang Fitriani Abdullah

Sementara itu Direktur PT. Bir Ali Tour and Travel H.Samsul Bahri, SE, M.Ph via sambungan telpon yang saat ini masih berada di Arab Saudi mendampingi Kloter 41 dan 42 mengatakan sepanjang awal tahun 2025 ini PT Bir Ali telah memberangkatkan Jama’ah Umroh sebanyak 116 dan Insya Allah di akhir bulan Januari ini kita akan memberangkatkan kembali Jama’ah Umroh baik itu dari Provinsi Aceh maupun Daerah lainnya,

H.Samsul Bahri, SE, M.Ph juga menuturkan bahwa untuk bulan Januari ada 5 kloter yang akan kita berangkatkan, sementara itu yang sudah berada di Mekkah kloter 41 dan 42 dan di sambung dengan kloter 43 yang akan berangkat besok hari Senin dan Insya Allah ada keberangkatan lagi di tanggal 25 , 26 Januari 2025 ini, kemudian tanggal 10 Februari dan 23 Februari 2025 “.

Diakhir pembicaraan via sambungan telpon Direktur PT. Bir Ali Tour and Travel H.Samsul Bahri, SE, M.Ph mengatakan “Insya Allah Target kita di 2025 ini PT.Bir Ali Tour and Travel akan memberangkatkan sampai 3000 Jama’ah Umroh”, Pungkasnya.

Wiwin Hendra

BERITA LAINNYA

Sah, Bupati dan Wakil Bupati Aceh Selatan Akan Dilantik Senin Pagi

  Aceh Selatan:SAB-Bupati dan Wakil Bupati Aceh Selatan terpilih H Mirwan MS-H Baital Mukadis akan dilantik pada Senin, 17 Februari

| 8 jam lalu

Apresiasi atas Suksesnya Bazar UMKM dan Festival hingga Final di Kota Langsa

Langsa – Sinar Aceh Baru Suksesnya Bazar UMKM dan Festival menjadi bukti nyata bahwa Kota Langsa memiliki potensi besar dalam

| 17 jam lalu

FESTIVAL LANGSA Promotion FEST 2025 Resmi Ditutup

Kota Langsa – Sinar Aceh Baru Kegiatan Festival Fest 2025 yang di selenggarakan selama 4 hari oleh Langsa Promotion resmi

| 17 jam lalu

Ucapkan Selamat Memimpin, SAPA Desak Walikota Banda Aceh Prioritaskan Solusi Air Bersih

Banda Aceh – Sinar Aceh Baru Ucapan Selamat dan Sukses Kepada Walikota Banda Aceh Terpilih Illiza-Afdhal disampaikan oleh Ketua Umum

| 1 hari lalu

Pagar SMAN Kuta Bahagia Roboh Akibat Abrasi

  Kuta Bahagia, SAB: Arus sungai Gampong bukit gading kecamatan Kuta bahagia.”Pagar sekolah yang ambles terkena abrasi tersebut panjangnya lebih

| 1 hari lalu

BERITA UTAMA

Kota Langsa – Sinar Aceh Baru, 16 Februari 2025 Dugaan Kekerasan Verbal terhadap Siswa PKL di Cabang Dinas Pendidikan Langsa:

| 1 hari lalu

UPAYAKAN KETAHANAN KELUARGA SLB TNCC KEMBALI ADAKAN PARENTING CLASS KHUSUS AYAH

Banda Aceh, SAB: Sebagai bentuk edukasi bagi orang tua, Sekolah Luar Biasa The Nanny Children Center (SLB TNCC) Banda Aceh

| 2 hari lalu

Di Dampingi Sekda Dan Ketua DPRK Aceh Tamiang Koperasi Rasra RI Adakan Ujicoba Makan Bergizi Gratis

Aceh Tamiang – Sinar Aceh Baru Makan Bergizi Gratis (MBG) yang merupakan salah satu program unggulan Presiden Prabowo dan Wapres

| 2 hari lalu

Dukung Asta Cita Presiden RI , Satres Narkoba Polres Aceh Selatan kembali Tangkap seorang Pelaku Tindak Pidana Narkoba

  Tapaktuan – Sebagai wujud dukungan terhadap Program Asta Cita Presiden Republik Indonesia tentang pemberantasan peredaran Narkoba, Satuan Reserse (Satres)

| 2 hari lalu
Logo sinaracehbaru.com
TERKONEKSI BERSAMA KAMI
sinaracehbaru.com Facebook
sinaracehbaru.com Twitter
sinaracehbaru.com Instagram
sinaracehbaru.com YouTube
Android Icon iOS Icon
Copyright © 2025 sinaracehbaru.com
Allright Reserved
CONTACT US PT. Sinar Aceh Baru,
Jl. Kasturi No. 7B Gp. Keuramat Kuta Alam Banda Aceh, 23123
Telp: 08126962239