Kanal

Network

Logo sinaracehbaru.com
TERKONEKSI BERSAMA KAMI
sinaracehbaru.com Facebook
sinaracehbaru.com Twitter
sinaracehbaru.com Instagram
sinaracehbaru.com YouTube
Android Icon iOS Icon
Copyright © 2025 sinaracehbaru.com
Allright Reserved

Polisi Amankan Kampanye Dialogis Paslon Gubernur Aceh di Wilayah Aceh Selatan

Oleh
Kamis, 7 November 2024 - 06:48 WIB

Tapaktuan – Polres Aceh Selatan Polda Aceh amankan jalannya serangkaian kegiatan Kampanye Dialogis dan Road show Paslon Gubernur Aceh nomor urut satu di wilayah hukum Polres Aceh Selatan, Selasa (5/11/2024).

Dalam kegiatan tersebut Calon Gubernur Aceh Nomor Urut Satu, Bustami Hamzah, S.E.,M.Si., beserta rombongan pendukung dan simpatisan melakukan beberapa kegiatan yaitu pertama kunjungan ziarah makam Ulama Alm. Waled Marhaban Adnan (Bakongan Timur) dan ziarah makam Alm. Tgk.Syech Adnan Mahmud (Nek Abu) di Kecamatan Bakongan.Kemudian rombongan Silaturahmi dengan Tgk.Baidawi Adnan (Abati) Pimpinan Pesantren Ashabul Yamin (Bakongan).

Selanjutnya Kampanye pertemuan dialogis di Gedung pertemuan Kluet Selatan, lalu ziarah makam Alm.Tgk.Hasbi Nyak Diwa (Abon Kotafajar), Silaturahmi dengan Hj.Salbiah (Istri Alm.Abon Kotafajar) dan pengukuhan Relawan Pemenangan Aceh Selatan di Warung Abu Lam Kuta Kluet Utara.

Setelah dari Kluet Utara, Calon Gubernur Aceh Bustami dan rombongan mengadakan Kampanye Dialogis di Gedung Rumoh Agam Tapaktuan, lalu ziarah makam Alm.Abuya Syech H.Muhammad Muda Wally Al Khalidy di komplek Ponpes Darussalam Labuhanhaji Barat dan silaturahmi dengan para santri.

Semua rangkaian kegiatan dilakukan pengamanan ketat oleh Polri yang didukung oleh TNI dan unsur terkait lainya baik dilokasi kegiatan maupun pengawalan dalam route perjalanan guna memastikan kegiatan berjalan lancar dan kondusif.

Kapolres Aceh Selatan AKBP Mughi Prasetyo Habrianto, S.I.K melalui Kasi Humas AKP Adam Sugiarto mengatakan, tujuan pengamanan ini adalah untuk memastikan seluruh rangkaian kegiatan berjalan lancar, kondusif dan terkendali, sehingga masyarakat peserta yang mengikuti kegiatan merasa nyaman.

“Kami telah menurunkan lebih seratus personel untuk melakukan pengawalan dan pengamanan di sekitar lokasi kegiatan, guna mencegah potensi gangguan keamanan. Harapannya, proses kampanye ini dapat berjalan dengan Kondusif dan terkendali” ujar Adam

Kasi Humas juga mengimbau masyarakat agar selalu menjaga ketertiban dan menghormati setiap proses demokrasi yang sedang berlangsung.

“Mari kita bersama-sama menjaga situasi tetap kondusif selama masa kampanye ini. Dukungan dan partisipasi masyarakat sangat penting untuk mewujudkan Pilkada Damai dan bermartabat” tambahnya. [SAIFUL AMENO]

BERITA LAINNYA

Pangdam IM Terima Audiensi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Prov Aceh.

Banda Aceh – Sinar Aceh Baru Panglima Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Pangdam IM), Mayor Jenderal TNI Niko Fahrizal, M.Tr.(Han),

| 7 jam lalu

Prajurit Kodam IM, Sertu Heru Saputra, Harumkan Nama Kodam Iskandar Muda pada Kejuaraan Taekwondo Internasional.

Bali – Sinar Aceh Baru Prestasi membanggakan ditorehkan oleh prajurit TNI dari Kodam Iskandar Muda dalam ajang internasional. Sertu Heru

| 11 jam lalu

Pangdam Iskandar Muda Ucapkan Selamat HUT Ke-32 TVRI Aceh.

Banda Aceh, – Sinar Aceh Baru Panglima Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Pangdam IM) Mayor Jenderal TNI Niko Fahrizal, M.Tr.

| 12 jam lalu

Dandim 0117/Atam Dampingi Irdam IM Meninjau Lokasi Lahan Oplah

Aceh Tamiang – Sinar Aceh Baru Komandan Kodim 0117/Aceh Tamiang Letkol Inf Andi Ariyanto, S.I.P., M.I.P., mendampingi Inspektur Kodam (Irdam)

| 12 jam lalu

Persit KCK Ranting 6 Sabet Juara 1 Bola Voli di “HUT Ke-79 Persit KCK”

Aceh Tamiang – Sinar Aceh Baru Setelah berlangsung selama Dua hari dari tanggal 18 hingga 19 Februari 2025 Akhirnya pertandingan

| 12 jam lalu

Dandim 0117/Aceh Tamiang Hadiri Pelantikan Bupati Dan Wakil Bupati Aceh Tamiang

Aceh Tamiang – Sinar Aceh Baru Komandan Kodim 0117/Aceh Tamiang Letkol Inf Andi Ariyanto, S.I.P., M.I.P., menghadiri acara pelantikan Bupati

| 12 jam lalu

SMAN 1 Samadua Adakan Ajang Fibeta (Fiesta Brilliant and Talent)

  SAMADUA, SAB: SMAN 1 Samadua Kabupaten Aceh Selatan mengadakan ajang  lomba berbagai katagori untuk melihat kecerdasan siswa-siswi tingkat TK,

| 16 jam lalu

Polres Pidie Sukses Amankan Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Pidie

  Pidie – Ratusan Personel Polres Pidie bersama Personel TNI dan stakeholder terkait lainnya berhasil mengamankan Pengambilan Sumpah dan Pelantikan

| 17 jam lalu
Logo sinaracehbaru.com
TERKONEKSI BERSAMA KAMI
sinaracehbaru.com Facebook
sinaracehbaru.com Twitter
sinaracehbaru.com Instagram
sinaracehbaru.com YouTube
Android Icon iOS Icon
Copyright © 2025 sinaracehbaru.com
Allright Reserved
CONTACT US PT. Sinar Aceh Baru,
Jl. Kasturi No. 7B Gp. Keuramat Kuta Alam Banda Aceh, 23123
Telp: 08126962239